Postingan

Menampilkan postingan dari 2020

STOP PANIK. COVID-19 Gak Akan Musnah Karena Kepanikanmu

Gambar
Akhir-akhir ini pemberitaan COVID-19 jadi momok yang sering dibahas. Tiap buka media muncul lagi pembahasan itu, sampe-sampe jadi paranoid bagi   kebanyakan orang. Tidak sedikit orang yang stres dan panik karena takut mati akibat COVID-19 ini, padahal itu gaada gunanya malah menurunkan produksi anti body. Lalu kenapa banyak angka kematian dari pandemi COVID-19 ini? Jawabannya, kita bisa liat dulu video berikut ini yang ngejelasin skema COVID-19 dari ahli virus Drh.Moh Indro Cahyono Virologist. Mungkin temen-temen sesudah nonton video tersebut kepanikan kita jadi berkurang. Kenapa bisa kaya gitu? Karena media sangat berpengaruh terhadap pola pikir kita. Kita yang sudah belajar mengenai media harus mengaplikasikan teori ini, bagaimana cara kita harus menyaring informasi-informasi yang tepat untuk dikonsumsi dan tidak meracuni pikiran kita untuk melakukan hal yang merugikan diri kita sendiri atau orang lain. Tapi bukan berarti setelah menyimak video tersebut kita ...